detikSumbagsel
Viral Perampokan Petugas Pertashop di Muba, Pelaku Pakai Uang untuk Judi Slot
Polsek Sungai Lilin meringkus Ilham (22), pelaku perampokan petugas Pertashop di Musi Banyuasin. Hasil rampokannya digunakan untuk judi online.
Minggu, 13 Agu 2023 20:02 WIB







































