Pohon randu alas berukuran raksasa yang menjadi ikon Desa Tuksongo, Borobudur itu batal ditebang. Alasannya, pohon berusia ratusan tahun itu mau diteliti.
Banjir melanda empat wilayah di NTB, dampak buruk sistem pembangunan. Walhi NTB kritik izin pertambangan yang memperparah bencana. Evaluasi diperlukan!
Perayaan HUT Bhayangkara Ke-78 akan digelar besok di Monas, Jakarta Pusat. Para pengguna jalan diimbau menghindari kawasan tersebut agar tak terkena macet.
Bagi Anda yang kerap melintas di Jalan Ciungwanara, Kota Bandung untuk berhati-hati karena kondisi jalan tersebut rusa yang berpotensi membahayakan pengendara.
Sembilan ruas jalan di beberapa kecamatan di Sragen kini tengah diperbaiki. Bupati Sragen menyebut perbaikan jalan sepanjang 1.000 km telah mencapai 86 persen.
Dua hotel Indonesia berhasil menorehkan prestasi dengan masuk dalam daftar 'The World's 50 Best Hotels 2025' yang diumumkan di London, Inggris belum lama ini.
Beberapa jemaah haji memberikan kesaksian mengenai panas ekstrem di Arab Saudi pada tahun ini. Banyak yang wafat dan tergeletak di jalan tanpa penanganan medis.