detikNews
Disdik DKI Akan Uji Coba Sekolah Swasta Gratis pada Juli 2025 di 40 Sekolah
Disdik Provinsi DKI Jakarta akan mulai melakukan uji coba program sekolah swasta gratis tahun ini. Uji coba itu akan dilaksanakan di 40 sekolah.
Selasa, 06 Mei 2025 14:11 WIB