detikHealth
Cerita Nakes Idap Kanker Rektum di Usia 33, BAB Berdarah Dikira gegara Sembelit
Perawat Katie Dutton didiagnosis kanker kolorektal stadium 3B di usia 33. Dirinya berbagi pengalaman dan pentingnya mengenali gejala serta advokasi diri.
Minggu, 23 Mar 2025 14:18 WIB