detikNews
23 Perjalanan KA Terlambat Akibat Tiang LAA Miring di Lintas Bekasi
Tiang LAA yang miring di antara Stasiun Cakung dan Stasiun Bekasi telah diperbaiki. Kereta api jarak jauh (KAJJ) maupun KRL sudah dapat melintas di lokasi.
Rabu, 20 Nov 2024 10:54 WIB