Hakim Agung Sudrajad Dimyati resmi ditahan KPK lantaran diduga terlibat kasus dugaan suap di perkara MA. Sudrajad akan ditahan di rutan KPK selama 20 hari.
Keadilan di negeri ini masih ternyata masih punya kalangan berduit dan berpangkat saja. Buktinya adalah istri Sambo, meski tersangka tapi tak pernah ditahan.
Kejagung menetapkan 5 orang sebagai tersangka dalam kasus dugaan korupsi pembelian tanah PT Adhi Persada Realti pada 2012-2013 di Cinere, Depok, Jawa Barat.
Kejagung menahan tersangka Mischa Hasnaeni Moein alias 'Wanita Emas' terkait kasus korupsi. Selama ini, Hasnaeni dikenal karena sejumlah kontroversinya.