Tim pengacara eks Mendikbud Nadiem Makarim menepis grup WA bernama 'Mas Menteri Core Team' dibentuk untuk bahas proyek laptop Chromebook. Ini respons Kejagung.
Hakim menolak praperadilan Delpedro Marhaen terkait dugaan penghasutan. Kuasa hukum menilai keputusan ini mengancam kebebasan kelompok kritis di Indonesia.
Persidangan dengan terdakwa Azlansyah, anggota Bawaslu Medan nonaktif, masih bergulir di PN Medan. Belakangan, Azlan pun 'bernyanyi' menyeret sejumlah nama lain
Sekretaris Mahkamah Agung (MA) nonaktif Hasbi Hasan membantah menerima suap Rp 3 miliar dari Dadan Tri Yudianto terkait kasus suap pengurusan perkara di MA.
Dua terdakwa pembunuhan adik Bupati Muratara Devi Suhartoni, M Abadi, divonis hukuman mati. Majelis hakim menilai tidak ada hal yang meringankan terdakwa.