Serba-serbi hari penting nasional dan internasional pada 12 Desember 2024. Ada Hari Transmigrasi, Hari Cakupan Kesehatan Universal, dan Hari Netralitas.
Polisi menyelidiki kecelakaan mobil Elf di Tol Semarang-Solo, Ungaran, yang menewaskan empat orang. Sopir bukan yang seharusnya mengemudikan kendaraan.
Guru TK di Sleman ditangkap setelah diduga melakukan pencabulan sesama jenis terhadap 22 laki-laki. Polisi menyebut pelaku tak merasa bersalah atas perbutannya.