Akses jalan masuk lima rumah warga di Kota Palembang ditutup pemilik tanah dengan pagar kawat berduri. Pemilik lahan beralasan lahan tersebut akan dijual.
Gibran Rakabuming menemui para relawan di Jakarta Selatan. Gibran mengajak para relawan untuk mencermati setiap perubahan strategi dari pasangan calon lainnya.