detikSulsel
6 Penumpang Kapal Tenggelam di Buteng Ditemukan Selamat, Dirawat di Puskesmas
Sebanyak 6 penumpang kapal penyeberangan di Buton Tengah yang tenggelam ditemukan selamat. Korban selamat kini sudah dirawat di puskesmas setempat.
Senin, 24 Jul 2023 09:36 WIB







































