detikHealth
Ciri-ciri Baby Blues, Kondisi Mental yang Bisa Dialami Ibu usai Melahirkan
Baby blues adalah perubahan suasana hati yang bisa dialami ibu pasca melahirkan. Baby blues biasanya terjadi sampai dua minggu setelah melahirkan.
Selasa, 05 Sep 2023 15:01 WIB