Buruh berunjuk rasa di depan kantor Gubernur Bali, hari ini. Pada momen Hari Buruh itu, mereka menuntut status karyawan kontrak pada sektor pariwisata dihapus.
Ribuan warga berziarah ke Taman Pujaan Bangsa Margarana. Mereka merupakan keturunan para pejuang yang gugur saat perang Puputan Margarana pada 20 November 1946.
Indonesia jadi tuan rumah acara World Water Forum (WWF) ke-10 di Bali. Kemenparekraf pun bicara soal cara mencegah terjadinya overtourism di Bali selama acara.