Ketua Komisi Reformasi Polri, Jimly Asshiddiqie, menegaskan sinergi dengan Tim Transformasi Polri. Rapat rutin akan digelar untuk mendengarkan aspirasi publik.
BPOM RI mengunjungi Tsinghua University China. Kunjungan ini guna memperkuat kerja sama akademik dan regulasi kesehatan antara Indonesia dan Negeri Tirai Bambu.
Polres Pelalawan, Riau melakukan patroli 'Blu Light' Tim Raga dengan menyambangi kedai tuak hingga tempat keramaian lainnya. Aksi balap liar dibubarkan.
Presiden Prabowo Subianto melantik Djamari Chaniago sebagai Menko Polkam hingga Erick Thohir sebagai Menpora di Istana Negara, Jakarta, Rabu (17/9/2025).