Eks Kasi Bina Usaha Mineral dan Batubara Dinas ESDM Provinsi Jateng menjadi terdakwa dalam kasus korupsi penyerobotan lahan milik Perum Bulog. Ini perannya.
Mantan Wabup Sumbawa, Dewi Noviany, ajukan penangguhan penahanan karena sakit dalam kasus korupsi pengadaan masker COVID-19. Kerugian negara Rp 1,58 miliar.
Presiden Prabowo instruksikan Menteri ESDM aktifkan kembali pengecer LPG 3 Kg. Kebijakan ini bertujuan menertibkan harga dan memudahkan akses masyarakat.
Jaksa Agung Burhanuddin mengungkap blending BBM Pertamina dilakukan segelintir oknum. Dia tegaskan perbuatan itu tidak terkait dengan kebijakan Pertamina.