China melonggarkan kebijakan visa untuk 74 negara, memungkinkan bebas visa 30 hari. Ini dorong pariwisata dengan lebih dari 20 juta pengunjung asing pada 2024.
Di ASEAN, Indonesia mendorong integrasi infrastruktur transportasi, energi, dan digital guna memperkuat konektivitas kawasan dan ketahanan rantai pasok.
Gubernur NTB Lalu Muhamad Iqbal akan terapkan sistem meritokrasi untuk 13 jabatan lowong. Ia ajak ASN keluar dari zona nyaman demi perbaikan tata kelola.