Penyakit asam lambung (GERD) bisa kambuh pasca lebaran akibat pola makan yang tidak teratur. Spesialis sarankan puasa Syawal untuk menjaga kesehatan pencernaan.
Seorang pegawai restoran di Malaysia didenda Rp 3,9 juta karena kuku panjang saat mengolah makanan. Kasus ini viral dan menuai beragam komentar di media sosial.