Hakim menyemprot Mendag RI periode 2014-2015, Rachmat Gobel, saat dihadirkan sebagai saksi kasus dugaan korupsi kegiatan importasi gula, terdakwa Tom Lembong.
Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati buka suara soal kehadirannya dalam Sidang Kabinet di Istana Negara, Jakarta Pusat di tengah isu dirinya akan mundur.