Calon Gubernur dan Wakil Gubernur Sulawesi Tengah nomor urut 1 Ahmad Ali dan Abdul Karim Al Jufri menggugat hasil Pilgub Sulteng ke Mahkamah Konstitusi (MK).
Badan Pengkajian MPR menggelar FGD tentang kedaulatan rakyat dan demokrasi Pancasila. Diskusi mencakup isu pemilu, money politics, dan pengaruh medsos.
Fatmawati Rusdi bantah isu pindah ke PSI. NasDem dan PSI sebut kabar tersebut sebagai isu murahan yang digulirkan pihak tertentu menjelang Pilkada 2024.
Komisi II DPR RI akan mengundang Mendagri, KPU hingga Bawaslu untuk merumuskan opsi pelantikan kepala dan wakil kepala daerah terpilih Pilkada serentak 2024.