Beragam peristiwa terjadi di Jabar hari ini, Rabu 3 Agustus 2022, mulai dari temuan tengkorak di Sukabumi hingga ironi siswa SD belajar lesehan di Subang.
Sejumlah turis asing justru sepakat dengan larangan turis asing menyewa motor di Bali. Faktanya bule-bule itu memanfaatkan kelonggaran menyewa motor di sana.
Beredar kabar gerombolan pelaku pembacokan di Titik Nol Kilometer Jogja ditangkap. Polisi sebut kabar itu hoax karena sampai saat ini pelaku masih diburu.
Materi keselamatan berkendara meliputi pengenalan rambu-rambu lalu lintas, cara menggunakan helm dan atribut yang digunakan selama berkendara sepeda motor.
Pencurian motor dengan modus bertamu terjadi di Girikarto Gunungkidul. Meski sempat sukses, pelaku meninggalkan motor matik itu di bengkel gegara kehabisan oli.
Turis asing akan dilarang menyewa motor di Bali sebagai buntut banyaknya pelanggaran. Ada turis yang setuju dengan rencana tersebut, tapi ada juga yang menolak.