Presiden Joko Widodo (Jokowi) melakukan kunjungan kerja menuju Lampung hari ini. Jokowi akan meresmikan bendungan Margatiga dan beberapa infrastruktur lain.
Wanita di Pancoran, Jakarta Selatan (Jaksel), berinisial SB (25) diduga menjadi korban KDRT suaminya, AR. Bahkan SB mengaku ditendang saat menggendong bayinya.
Gembong narkoba Murtala cs kabur dari Rutan Kelas I Salemba, Jakarta Pusat. Murtala cs kabur melewati gorong-gorong setelah menjebol terali besi kamar sel.
Salah satu agenda Paus Fransiskus saat berkunjung ke Indonesia adalah memimpin misa akbar di GBK pada Kamis (5/9/2024). Sejumlah persiapan telah dilakukan.
Anak almarhum Ustaz Jefri Al-Buchori, Abidzar Al Ghifari serius melaporkan netizen yang menyinggung kematian ayahnya. Ia ingin bertemu netizen tersebut.