Menkominfo Budi Arie mengatakan peretas ransomware ke PDNS di Surabaya bukan dari unsur suatu negara. Menurutnya, hal itu perlu disyukuri dahulu oleh Indonesia.
Pelatih Timnas Indonesia Shin Tae-yong tetap percaya pada Pratama Arhan meski menghadapi masalah di klub dan kehidupan pribadi. Arhan tetap dipanggil ke timnas.
PPIH mengimbau masyarakat Indonesia agar tidak nekat menggunakan visa nonhaji. Selain akan menimbulkan masalah, juga dapat berdosa bagi yang menjalaninya.