Ketua MPR Bambang Soesatyo menilai dari sisi pendidikan hingga pengalaman, Bambang Susantono sangat sesuai dengan kriteria yang dibutuhkan sebagai pemimpin IKN.
Bambang Susantono dilantik Presiden Joko Widodo sebagai Kepala Otorita IKN. Pelaksana Tugas Menteri Perhubungan era 2014 ini dinilai sebagai sosok kompeten.