Salah satu perlintasan rel KA tanpa palang pintu di Lamongan ditutup total mulai hari ini. Penutupan dilakukan karena jalur tersebut banyak makan korban.
Gubernur Jateng Ganjar Pranowo melepas 320 pemudik asal Jateng dengan KA Tawang Jaya Premium di Stasiun Senen, peserta mudik gratis dari Pemprov Jateng.