Polisi menyiapkan pengaturan lalu lintas di sekitar area pemakaman Eril di Cimaung, Kabupaten Bandung. Pengaturan ini untuk menjaga ketertiban dan kelancaran.
Ridwan Kamil menaburkan bunga di atas pusara anak sulungnya, Eril. Eril sendiri dimakamkan di pemakaman keluarga di kawasan Cimaung, Kabupaten Bandung.