Masyarakat Indonesia masih penuh dengan duka dan emosi usai Tragedi Kanjuruhan yang menewaskan 125 orang. PSSI dan kondisi sepakbola di Indonesia kena kecaman.
Tragedi kerusuhan di Stadion Kanjuruhan, Malang, menewaskan 130 orang. ISESS dan Indonesia Police Watch (IPW) mendesak Kapolri mencopot Kapolres Malang.