Timnas Indonesia U-23 akan bertanding melawan Filipina di Piala AFF U-23 malam ini. Saksikan siaran langsungnya di SCTV dan Vidio. Kickoff pukul 20.00 WIB.
Striker Timnas Ole Romeny, mengabarkan operasi cedera pergelangan kaki sukses. Proses pemulihan berjalan positif menjelang Kualifikasi Piala Dunia 2026.