Umat Hindu di Kota Malang menggelar Tawur Agung Kesanga menjelang perayaan Hari Raya Nyepi 1947 Saka. Prosesi keagamaan ini dipusatkan di Lapangan Rampal.
Umat Hindu di Blitar menggelar pawai ogoh-ogoh memperingati Nyepi. Pawai ogoh-ogoh digelar di sekitar Taman Idaman Hati, Kecamatan Wlingi, Kabupaten Blitar.
Imigran Rohingya mendarat di Pantai Labu, Kabupaten Deli Serdang, Sumut dini hari tadi. Pihak kecamatan mengatakan pengungsi itu ada sekitar 146 orang.
Tingkat kecerdasan diukur melalui IQ, dipengaruhi faktor sosial dan lingkungan. Laporan terbaru menunjukkan peta kecerdasan global dan negara IQ terendah.
Anak anjing laut nyasar di jalanan New Haven, Connecticut, menarik perhatian polisi. Kini, ia dirawat di Mystic Aquarium hingga siap kembali ke alam liar.
Telkomsel telah meluncurkan jaringan 5G di seluruh Jabotabek, menawarkan kecepatan unduh hingga 500 Mbps. Penetrasi handset 5G di area ini mencapai 30%.