POM TNI AU menahan dua orang prajurit TNI AU, berinisial RF dan IG. Keduanya diduga terlibat kasus kaburnya Rachel Vennya dari karantina setelah pulang dari AS.
Mantan penyidik KPK AKP Stepanus Robin Pattuju tak terima dituntut 12 tahun penjara. Dia merasa tak adil tuntutannya sama dengan eks Mensos Juliari Batubara.
Pendeta bernama Saifuddin Ibrahim atau Abraham Ben Moses kembali bikin heboh. Saifuddin meminta Menag Yaqut Cholil Qoumas menghapus 300 ayat Al-Qur'an.
Para pendukung atau simpatisan Mas Bechi terlihat masih bertahan di depan gerbang PN Surabaya. Padahal sidang vonis Mas Bechi sudah usai sejak pukul 17.00 WIB.