Gazalba Saleh keluar meninggalkan rutan KPK malam ini setelah eksepsinya dikabulkan oleh majelis hakim tindak pidana korupsi (tipikor) Jakarta hari ini.
Ini pertimbangan majelis hakim Pengadilan Tindak Pidana Korupsi (Tipikor) Jakarta mengabulkan eksepsi yang diajukan mantan hakim agung nonaktif Gazalba Saleh.
Mantan Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo (SYL) menghadapi sidang vonis kasus pemerasan anak buah hari ini. SYL terlihat sudah tiba di ruang sidang.
Pengawas ponpes di Pacet, Mojokerto, Muhammad Mu'is (20) tega mencabuli-menyodomi 5 santri laki-laki. Ia dituntut 12 tahun penjara dan denda Rp 500 juta.