detikNews
UU Keamanan Hong Kong Disahkan, Aktivis Demokrasi Joshua Wong Mundur
Joshua Wong yang aktif dalam menyuarakan hak-hak demokrasi di Hong Kong mengatakan dirinya bisa jadi "target utama" UU kontroversial yang baru disahkan.
Selasa, 30 Jun 2020 15:41 WIB