Presiden Prabowo dan Perdana Menteri Malaysia Dato' Seri Anwar sepakat untuk bekerja sama dalam pengelolaan Blok Ambalat yang berlokasi di Laut Sulawesi.
BMKG memperingatkan cuaca panas ekstrem di Indonesia, terutama di Jawa dan Nusa Tenggara. Masyarakat diimbau waspada dan ikuti tips untuk mencegah heatstroke.
Kemenhub menegaskan sektor maritim berkontribusi 7% PDB Indonesia. Program ekonomi biru dan kolaborasi internasional jadi fokus mencapai visi Indonesia Emas.
Warga Kota Lubuklinggau,ditemukan tewas di jalan bypass, Kota Bukittinggi, Sumatera Barat. Penemuan mayat laki-laki itu pun sempat membuat warga setempat geger.