Sejumlah kiai, ulama, dan tokoh masyarakat se-Madura mendeklarasikan dukungan kepada Khofifah Indar Parawansa-Emil Listianto Dardak di Pilgub Jatim 2024.
Bakal Calon Bupati dan Wakil Bupati Malang Sanusi-Lathifah pendaftar pertama di KPU Malang. Ada 11 partai politik mengusung pasangan Sanusi-Lathifah Shohib.
Bakal Calon Bupati Banyuwangi, Ipuk Fiestiandani dan Mujiono, mendaftar ke KPU dengan dukungan ribuan warga. Mereka diusung oleh berbagai partai politik.