Sejumlah perantau asal Jakarta mulai berdatangan di Pasuruan. Para perantau yang bekerja di Jakarta ini langsung dikarantina untuk mencegah penularan corona.
Setelah Kementerian Perhubungan, giliran Kementerian BUMN yang mengumumkan pembatalan mudik gratis tahun ini. Itu langkah untk menekan penyebaran virus Corona.
Jumlah ODP dan PDP Corona di Purworejo makin meningkat. Bupati Purworejo Agus Bastian pun melarang warganya mudik untuk mengurangi penyebaran COVID-19.
Sedikitnya 200 warga Bojonegoro mendapat kesempatan balik mudik bareng gratis ke Jakarta sore ini. Mudik balik gratis ini difasilitasi Polres Bojonegoro.