Satlantas Polres Ponorogo gelar razia malam untuk menertibkan balap liar dan knalpot brong. Hasilnya, 55 kendaraan terjaring dan 14 tilang dikeluarkan.
Edukasi wine di Bali semakin populer, dengan kelas dari PT Hatten Bali Tbk menarik minat penikmat dan profesional. Sertifikasi sommelier juga tersedia.