Pelayat masih berdatangan ke rumah gadis inisial EF (20) yang makamnya dibongkar orang di Desa Binangun, Mrebet, Purbalingga. Begini suasananya di lokasi.
Pembongkaran makam gadis di Desa Binangun, Kecamatan Mrebet, Kabupaten Purbalingga bikin geger warga. Warga akhirnya inisiatif menggelar ronda nanti malam.