Anak usia 9 tahun di India, meninggal usai terinfeksi amoeba pemakan otak. Meski jarang terjadi, infeksi dari amoeba ini seringkali dapat berakibat fatal.
Balai Taman Nasional Gunung Rinjani (TNGR) menyampaikan update terkini evakuasi turis Swiss yang terjatuh di gunung tersebut. Ini yang sudah dilakukan TNGR.
Dua pria di Jambi ditangkap setelah mencuri mesin speedboat dan barang lainnya untuk memenuhi kecanduan judi online. Mereka terlibat dalam lima kasus pencurian.
Sebanyak 1.380 KK di Ile Boleng, Flores Timur, kini menikmati air bersih berkat program gotong royong. Pipa sepanjang 2,3 km telah terpasang dengan sukses.
Warga Sampang temukan pria terluka dan terikat di jalan setapak. Diduga korban penganiayaan, polisi evakuasi ke Puskesmas. Identitasnya masih misterius.