Wakil Bupati Klaten, Benny Indra, menceritakan momen saat mobil dinasnya tersundul mobil lain yang tertabrak oleh bus PO Sugeng Rahayu di Delanggu, kemarin.
Operasional sejumlah rute bus Transjakarta dan Mikrotrans di tiga area dihentikan sementara. Tiga area yang dimaksud yakni Rawa Buaya, Grogol dan Jakarta Utara.