Pemerintah Kabupaten Bogor, dipimpin Bupati Rudy Susmanto, berkomitmen memberantas premanisme dengan membentuk Satgas Anti-Premanisme bekerja sama dengan Polri.
Polda Metro Jaya menggelar donor darah untuk merayakan hari jadi ke-74 Humas Polri. Kegiatan ini melibatkan 165 anggota sebagai wujud kepedulian sosial.
Tujuh orang pemuda yang terlibat aksi tawuran di Muba diamankan polisi. Saat kejadian, Ketua RT berinisial Y (41) tewas diduga saat hendak bubarkan tawuran.
Seorang pria berinisial EEP ditemukan tewas gantung diri di rumah di Tambun Selatan, Bekasi. Korban sempat berbincang santai di telepon sebelum ditemukan tewas.
Seorang pria operator ekskavator berinisial DH menjadi korban penganiayaan di Cengkareng, Jakbar. Korban dianiaya saat hendak memindahkan ekskavator ke kebun.
Polisi berkomitmen menuntaskan kasus dugaan pemerkosaan dan pembunuhan ABG yang melibatkan anak bos Prodia untuk memberi rasa keadilan terhadap keluarga korban.