Gubernur Sulawesi Selatan Andi Sudirman Sulaiman mengingatkan jajarannya untuk tidak menggelar open house, seperti yang telah dilarang oleh Pemerintah Pusat.
Menhub Budi Karya Sumadi menyampaikan ada peningkatan penumpang transportasi darat dan udara selama periode Nataru 2021. Paling banyak di sektor kereta api.
Jika mudik ke Jabar, wajib menyambangi objek wisata populernya. Salah satunya The Great Asia Africa di Lembang. Di sini kita bisa jelajah 7 negara sekaligus!