Seorang sopir angkot di Sumsel tewas ditembak seorang pengemudi mobil. Pelaku dan korban sempat cekcok soal antrean isi bahan bakar minyak (BBM) di SPBU.
Lima orang meninggal dunia saat kebakaran sumur minyak diduga ilegal di Muba, dan satu orang masih menjalani perawatan di rs. Berikut identitas para korban
Seorang pelajar, Arga Maulana (16), hilang setelah terseret arus deras di Air Terjun Sekoah, Lombok Utara. Tim SAR masih mencari korban hingga malam ini.
Tumirah, lansia dari Blitar memilih damai meski uang bantuan PKH Rp 25 juta ditilep ketua kelompoknya. Ia mengaku kasihan dengan pelaku yang punya anak kecil.