Gubernur Koster menepis penyebab banjir di Denpasar akibat masifnya alih fungsi lahan. Ia menilai alih fungsi lahan lebih banyak terjadi di Badung dan Gianyar.
Sekda Banyuasin Erwin Ibrahim menghadiri evaluasi Smart City di Bali. Dalam acara itu, Erwin memaparkan capaian dan inovasi yang telah diterapkan oleh pihaknya.