Jaksa melimpahkan tersangka dan barang bukti ibu Ronald Tannur, Meirizka Widjaja dan pengacara Lisa Rahmat sebagai tersangka kasus suap hakim PN Surabaya.
Sebanyak 45 pelajar dan massa aksi di Semarang dibebaskan setelah ditangkap saat demonstrasi. Kericuhan terjadi saat mereka menuntut teman yang ditangkap.
Gerakan Nurani Bangsa (GNB) bertemu dengan Presiden Prabowo Subianto. Usai pertemuan itu, GNB menyebut Prabowo sepakat membentuk dua tim terkait tuntutan 17+8.