Kepala Badan Pangan Nasional Arief Prasetyo Adi mengatakan jika stok di penggilingan kurang, artinya terjadi kekurangan Gabah Kering Panen (GKP) dari petani.
Adi Prayitno menilai pernyataan Ketum PBNU Gus Yahya yang menyebut NU tidak akan jauh-jauh dari Presiden Joko Widodo (Jokowi) bisa dimaknai secara politik.
Gubernur NTT Viktor Bungtilu Laiskodat kembali melontarkan pernyataan keras bin nyelekit. Kali ini, ia menyentil sektor pertanian hingga kemiskinan di NTT.
Alvin Lim resmi ditetapkan sebagai tersangka kasus ujaran kebencian terkait konten 'Kejaksaan Sarang Mafia'. Pihak Alvin Lim malah balik menantang Polri.