detikJatim
Viral, Lantai 2 MIN 3 Blitar Dicor dengan Kerangka Bambu
Viral pembangunan cor lantai atas Madrasah Ibtidaiyah Negeri (MIN) 3 Blitar yang pakai rangka bambu. Saat ini, bangunan tersebut sudah berdiri megah.
Senin, 13 Mar 2023 11:31 WIB