Pemadaman listrik di Bali menyebabkan lampu penerangan jalan umum di Tol Bali Mandara padam. Lalu lintas di Denpasar terganggu, petugas PLN sedang memperbaiki.
Pendaftaran SPMB 2025 SMA di Sulsel telah dibuka hingga 13 Juni kemarin. Simak di sini jadwal pengumuman kelulusan beserta link dan tata cara lihatnya!
PT KAI mengungkapkan bahwa banyak aset tanah di Jawa Timur dikuasai pihak lain. Melalui FGD, KAI berupaya mengamankan aset negara dan mengurus legalitasnya.
Seorang guru SMK di Nias Utara diduga menyetubuhi bocah 10 tahun. Kadisdik Sumut perintahkan untuk lakukan pemeriksaan dan sanksi disiplin berat jika terbukti.
Vidi Aldiano digugat Rp 24,5 miliar oleh pencipta lagu "Nuansa Bening" atas dugaan pelanggaran hak cipta. Mereka juga meminta sita rumah Vidi sebagai jaminan.