Tiktoker Vadel Badjideh menjalani sidang lanjutan terkait dugaan asusila yang melibatkan anak Nikita Mirzani, LM. Sidang memasuki tahap pemeriksaan saksi.
Dari hasil donasi, Komunitas Dinding Manado menggelar study tour untuk anak-anak di Pasar Bersehati. Donasi juga dimanfaatkan untuk menambah fasilitas belajar.
Seorang pria bernama John Tolkien mendadak viral usai membagikan bon sarapannya di taman hiburan Disneyland. Menurutnya harga makanannya terlalu mahal.
Anggota Komisi IX DPR dari PDIP, Edy Wuryanto, mengingatkan Badan Gizi Nasional (BGN) agar merespons serius kasus keracunan menu makan bergizi gratis (MBG).