Polisi Kudus amankan komplotan pencuri dari Tegal yang menggondol barang senilai Rp 65 juta. Pelaku dijerat Pasal 366 KUHP dengan ancaman 9 tahun penjara.
Polres Labusel tangkap eks staf kejaksaan bernama Erni Jusnita (49) dan eks kepala desa di Kabupaten Labusel, Sundoyo (51) terkait kasus penipuan dan pemerasan.
Pemerintah siapkan ribuan dosis vaksin mpox untuk mencegah penyebaran virus. Vaksin dari Denmark dan Jepang ditargetkan untuk masyarakat berisiko tinggi.
Aksi kasir minimarket saat memergoki pencuri di Kecamatan Maja, Lebak, Banten, viral di media sosial. Karyawan itu meluapkan amarah dengan memarahi pelaku.
Zenless Zone Zero sudah di-download lebih dari 50 juta kali secara global. Untuk merayakan pencapaian ini, HoYoverse membagian 1.600 Polychrome gratis!
Film 'John Wick 3: Parabellum' tayang di Bioskop Trans TV. Saksikan aksi Keanu Reeves dalam perburuan mendebarkan dan koreografi pertarungan yang memukau.