detikNews
Samad Soroti Firli Pulangkan Brigjen Endar ke Polri: Apa Alasannya?
Mantan Ketua KPK Abraham Samad menjelaskan mekanisme yang seharusnya dilakukan KPK ketika mengembalikan seseorang ke institusi asal. Seperti apa?
Selasa, 04 Apr 2023 12:11 WIB







































