KAI berhasil memberikan pertolongan cepat dan tepat terhadap penumpang ibu hamil yang kedapatan akan melahirkan saat menggunakan perjalanan kereta api.
Banyak petahana tumbang di Dapil Jabar X, yakni Kuningan, CIamis, Pangandaran, dan Banjar. Selain petahana, M Iriawan alias Iwan Bule juga tumbang di dapil itu.
Bawaslu Sumsel menggelar sidang dugaan kecurangan penghitungan suara di PPK Sukarami. Hasilnya, KPU Palembang dan PPK terbukti melanggar administratif pemilu.