Pemerintah tak memberikan insentif untuk mobil hybrid, tetapi Wuling tetap menawarkan mobil hybrid Almaz. Wuling juga memiliki mobil listrik dan kendaraan ICE.
Kecelakaan karambol melibatkan 2 mobil dan 1 truk terjadi di Jalan Wates-Purworejo, Sebokarang, Wates, Kulon Progo. Dua orang sopir dilarikan ke rumah sakit.